Biosorpsi ion tembaga dalam limbah tailing menggunakan jamur pelapuk putih amobil Biosorption of copper ion in tailing mining effluent using immobilizede white-rot fungi

Authors

  • Firda DIMAWARNITA
  • . SUHARYANTO
  • . TRI-PANJI1
  • Nur RICHANA
  • Achmad ZAINUDIN

DOI:

https://doi.org/10.22302/iribb.jur.mp.v83i1.11

Keywords:

Tailing bioremediation, metal biosorption, white-rot fungi, fungal immobilization

Abstract

Abstract

         Copper and gold mining industry produce large amount of tailings effluent containing heavy metals such as Cu and Hg that will polute  environment and agricultural land, if it is not properly treated.  Effort in reducing pollution level and recovery of metal in tailing could be conducted with biosorption process using microbial cell as an absorbent agent. This study aims to determine the ability of selected white rot fungi (WRF) immobilized on empty fruit bunches of oil palm (EFB)  to absorb Cu (II) metals in tailing. Based on growth rate, ligninolytic enzymes activity, and the absorption capacity of heavy metals, the superior WRF candidate was Omphalina sp. The ability of biomass Omphalina sp. to decrease the con-centrateion of Cu (II) with an initial concentration of 150 ppm, up to 63%. Omphalina sp. that immobilized on TKKS was able to reduce Cu (II) as much as 66-77% at pH 4.0 for 60 minutes. 

Abstrak

                Eksploitasi tambang tembaga dan emas banyak menghasilkan limbah tailing yang masih me-ngandung logam berat seperti Cu (II) dan Hg (II). Limbah tersebut berpotensi mencemari perairan dan lahan pertanian bila tidak ditangani dengan baik.  Usaha untuk mengatasi limbah tailing dan sekaligus memekatkan (recovery) logam di dalam-nya dapat dilakukan dengan proses biosorpsi menggunakan sel mikroba. Penelitian ini bertujuan menetapkan kemampuan biomassa jamur pelapuk putih (JPP) yang diimobilisasi pada tandan kosong kelapa sawit (TKKS) dalam mengabsorpsi ion logam Cu (II). Metode biosorpsi logam yang digunakan dengan sistem batch dengan kadar logam 300 ppm, 200 ppm,dan 150 ppm. Hasil seleksi JPP berdasarkan laju pertumbuhan, aktivitas enzim ligninolitik, dan penyerapan logam berat telah  diperoleh   kandidat   JPP   unggul  yaitu Omphalina sp. Dalam media PDB,  Omphalina sp. toleran terhadap Cu (II) hingga konsentrasi 150 ppm. Kemampuan biomassa Omphalina sp. untuk penurunan konsentrasi Cu (II) dengan konsentrasi awal 150 ppm yaitu mencapai 63%. Omphalina sp. yang diimobilisasi dengan TKKS mampu menurun- kan kandungan Cu (II) sebesar 66-77%  pada pH 4.0 selama 60 menit. 


Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Submitted

07-03-2016

Accepted

07-03-2016

Published

07-03-2016

How to Cite

DIMAWARNITA, F., SUHARYANTO, ., TRI-PANJI1, ., RICHANA, N., & ZAINUDIN, A. (2016). Biosorpsi ion tembaga dalam limbah tailing menggunakan jamur pelapuk putih amobil Biosorption of copper ion in tailing mining effluent using immobilizede white-rot fungi. Menara Perkebunan, 83(1). https://doi.org/10.22302/iribb.jur.mp.v83i1.11

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>